Tuesday, July 23, 2013

kesalahan (error code) mesin cuci Electrolux

Jangan panik dulu ketika mesin cuci anda mengalami gangguan karena mungkin masih bisa kita ketahui penyebab nya melalui beberapa kode yang tampil pada layar kontrol nya, kali ini akan saya informasi kan kode-kode kesalahan atau error code pada mesin cuci Electrolux tipe EW 1290 W, kode-kode ini mungkin berlaku juga untuk tipe lain nya, silahkan menyimak dan mencoba nya pada mesin cuci di rumah atau kantor anda yang tengah bermasalah siapa tahu anda bisa mengatasi masalah nya sendiri.


Kode E10, ini terkait dengan pasokan air bersih yang masuk ke mesin cuci, kemungkinan penyebab :
1: Keran air dalam keadaan tertutup atau belum dibuka.
2: Selang pasokan air dari keran terjepit atau tertekuk.
3: Filter atau saringan air sudah kotor sehingga menghambat arus air yang masuk

Kode E20, ini terkait dengan masalah pembuangan air kotor sisa pencucian, kemungkinan penyebab :
1: Selang pembuangan tidak lancar karena mungkin tersumbat atau tertekuk.
2: Filter atau Saringan pompa pembuangan air kotor atau tersumbat sesuatu, biasanya uang koin, kancing, mainan anak dll.
Kode E40, ini terkait dengan pintu masuk atau keluar cucian, pemecahan masalah nya hanya dengan cara memastikan pintu tertutup dengan benar atau tidak saja.

Semoga informasi ini bermanfaat, masih banyak lagi info-info menarik lain nya tentang error kode mesin cuci dengan merk-merk terkemuka pada artikel yang lain

Monday, July 22, 2013

Kode Error Pada Mesin CuCi



kode error ac standing floor

Setelah cukup lama mengumpulkan data kode error ac standing floor, akhirnya cukup sudah hasilnya. Berikut ini daftar kode error ac stsnding floor merk Daikin

A0 Indoor Error of external protection device
A1 Indoor PCB defect
A3 Indoor Malfunction of drain Level control system
A4 Temperature of Heat Exchanger (1) error
A5 Indoor Freeze-up prevention
A6 Indoor Fan motor lock, Overload
A7 Indoor Malfunction of swing motor flap
A9 Indoor Malfunction of EEV
AF Indoor Drain level above limit (clogging)
AJ Indoor Malfunction of capacity set device
C3 Indoor Malfunction of drain thermistor
C4 Indoor Malfunction of liquid pipe thermistor
C5 Indoor Malfunction of gas pipe thermistor
C7 Indoor Lower louvre limit switch/motor
C9 Indoor Malfunction of air thermistor
CC Indoor Malfunction of moisture sensor
CA Indoor Malfunction of discharge air thermistor
CJ Indoor Malfunction of remote control thermistor
CE Indoor Malfunction of radiant heat sensor
E0 Outdoor Activation of outdoor safety device
E1 Outdoor PCB defect
E3 Outdoor Activation of high pressure switch
E4 Outdoor Activation of low pressure switch
E5 Outdoor Activation of compressor over heat protection
E5 Outdoor Compressor motor lock
E6 Outdoor Compressor start up error
E6 Outdoor Standard compressor lock/overcurrent
E7 Outdoor Fan motor lock, Overload
E8 Outdoor Inverter input overcurrent
E9 Outdoor Malfunction of EEV
EA Outdoor Four way valve defective.
F3 Outdoor Abnormal discharge pipe temperature
F6 Outdoor Refrigerant overcharged
FC Outdoor Low pressure drop.
H3 Outdoor High pressure switch defect
H4 Outdoor Low pressure switch defect
H6 Outdoor Compressor motor position detection sensor error
H7 Outdoor Fan motor position detection sensor error
H8 Outdoor Current transformer error
H9 Outdoor Malfunction of air thermistor
J1 Outdoor Malfunction of pressure sensor
J2 Outdoor Current sensor malfunction
J3 Outdoor Malfunction of discharge pipe thermistor
J4 Outdoor Low pressure saturation thermistor
J5 Outdoor Malfunction of suction pipe thermistor
J6 Outdoor Malfunction of heat exchanger thermistor
J7 Outdoor Malfunction of heat exchanger liquid thermistor
J8 Outdoor Malfunction of liquid pipe thermistor
J9 Outdoor Malfunction of gas pipe thermistor
JA Outdoor Malfunction of discharge pipe pressure sensor
JC Outdoor Malfunction of suction pipe pressure sensor
JH Outdoor Malfunction of oil temperature sensor
L0 Outdoor Malfunction of inverter
L3 Outdoor Electronic component box overheat
L4 Outdoor Inverter cooling defect
L5 Outdoor Comp motor ground fault, Short circuit
L6 Outdoor Compressor motor grounding/short circuit
L7 Outdoor Total input overcurrent
L8 Outdoor Comp overload, Motor disconnected
L9 Outdoor Compressor lock
LA Outdoor Power unit malfunction
LC Outdoor Transmission between inverter & outdoor
P1 Outdoor Inverter over ripple
P3 Outdoor Thermistor abnormality
P4 Outdoor Power unit humidity sensor malfunction
PJ Outdoor Failure of capacity set resistor
U0 System Shortage of refrigerant or EEV failure
U1 System Negative phase, Open phase
U2 System Power supply insufficient
U3 System Wiring check operation not executed
U3 System Mismatch of indoor and outdoor units (Split only)
U4 System Transmission between indoor units
U5 System Transmission to remote controller
U6 System Malfunction transmission outdoor to BP unit
U7 System Transmission between outdoor units
U7 Outdoor Malfunction between outdoor boards(RMX/RX RK)
U8 System Transmission between master & slave R/C
U9 System Transmission error between indoor to outdoor
UA System Excessive number of fancoils
UC System Address duplication of central controllers
UE System Transmission error between indoor & central
UF System Refrigeration system not set/wiring - piping
UF System Terminals 1 and 3 crossed (Split/Skyair)

Semoga bermanfaat, terima kasih

Fungsi Pipa Kapiler

Pipa kapiler adalah pipa pada alat pendingin yang paling kecil baik itu pada AC, Kulkas, Freezer, Dispenser, dll. Ukuran pipa kapiler pada kulkas, freezer, atau dispenser sekitar 0,26” sampai 0,31”. Namun pipa kapiler pada AC tentu lebih besar karena ukuran kompresor juga lebih besar. Yaitu sekitar 0,5” sampai 0,7” pada AC ½ -2PK.

Kerusakan yang sering terjadi pada pipa ini disebabkan karena kotoran yang menyumbat pipa ini, atau karena oli kompresor ikut naik karena gas refrigent yang keluar dariompresor telah menjadi gas yang bertekanan yang mengalir melalui pipa ke kondensor lalu melewati proses penyaringan pada suatu alat yang bernama drier strainer. Panjang pipa yang dibutuhkan pada alat pendingin (kulkas) kira-kira 80-100cm. Untuk menghemat tempat dan mengamankannya, maka pipa ini biasanya digulung pakai mal kapasitor bekas.

Fungsi Pipa Kapiler
Fungsi pipa ini adalah untuk menurunkan tekanan aliran refrigent yang berbentuk gas serta mengatur cairan refrigent dari kondensor. Saat refrigent akan melewati pipa kapiler harus melalui proses penyaringan agar kotorannya tidak menyumbat pipa kapiler yang sangat kecil ini. Alat penyaring ini disebut  drier strainer.

Fungsi drier strainer adalah menyaring debu atau kotoran yang ikut masuk melalui pipa-pipa alat pendingi sebelum masuk ke pipa kapiler yang selanjutnya menuju evaporator. Bila kita. Bila pipa kapiler ini mengalami kebuntuan maka jalan satu-satunya harus diflushing dan drier strainer harus diganti. Karena kalau drier strainer tidak diganti maka dipastikan kebuntuan akan terulang lagi.

Cara Mengganti Pipa Kapiler Kulkas
Karena ukuran pipa kapiler kulkas sangat kecil yaitu 0,26-0,31 maka harus hati-hati. Dan bagi yang baru belajar diharuskan ada pendamping khusus, namun karena persaingan bisnis jarang sekali orang yang lebih senior mau membagikan ilmunya . Namun disini akan saya tuliskan cara saya untuk mengatasi pipa kapiler kulkas yang ter sumbat. Cara adalah dengan membuka cover depan kulkas, lalu lepaskan pipa yang terhubung dengan evaporator menggunakan las. Lalu flushing evaporator sampai bersih dan juga jalur-jalur lainnya. Buat lubang pada bodi kulkas menggunakan bor. Lalu lewat lubang tersebut pipa kapiler dihubungkan antara evaporator  dengan drier strainer  dan pipa yang satunya ke kompresor. Rapikan dan vacuum lalu isi Freon.

Sistem KERJA THERMISTOR

Thermistor dibuat dari bahan semikonduktor. Cara kerja Thermistor yaitu ketika suhu meningkat maka resistansi Thermistor akan menurun. Hal ini karena Thermistor terbuat dari bahan semikonduktor yang mempunyai sifat menghantarkan electron ketika suhu naik. Thermistor yanng paling seering digunakan untuk pengukuran suhu adalah Thermistor dua kawat meskipun banyak jenis Thermistor.
Mengukur Thermistor menggunakan multitester baikdigital maupun analog pada posisi kilo ohm, jika Thermistor tidak mempunyai tahanan artinya rusak. Nilai Tranducer harus stabil pada suhu kamar dan menurun ketika ujung tranducer ketika dipanaskan.Setiap penambahan derajat Thermistor mempunyai perubahan hambatan sangat besar. Ketika Thermistor dihubungkan ke kontroler adalah cara terbaik untuk mengukurnya.Pada mode VDC pasang kabel multi meter dikabel Thermistor. Bila terukur tegangan 5 volt maka artinya tidak ada hubugan atau tahanan pada Thermistor, jika tegangan 0 volt maka Thermistor short. Namun jika pada suhu ruangan 25 derajat maka Thermistor harus mendapat tegangan sebesar 2,5 volt. Namun ada pula pendingin ruangan yang controllernya menggunakn tegangan 3,3 volt ketika thermistor memutuskan arus dan tegangan 1,7 volt ketika suhu ruangan 25 derajat.